 |
RSU Mamasa |
LOKKOLEDO-- Ketua Anti Korupsi Indonesia (Akindo) Sulawesi Barat, Darmawan Ardy menilai ada dugaan permaian dalam proses penyelesaian sejumlah kasus-kasus di Mamasa, Sulawesi Barat. Pasalnya kasus tersebut sudah di mulai sejak tahun 2014, tapi hingga saat ini belum ada yang di proses secara hukum.
"Sejumlah kasus seperti dugaan korupsi pembangunan rumah sakit Mamasa, normalisasi sungai hingga kasus-kasus lainnya terkesan mandek. Olehnya itu, Akindo khawatir terjadi permainan dalam penyelesaian kasus-kasus ini," kata dia kepada Kejaksaan Tinggi Sulselbar.
Maka dari itu, Akindo mendesak agar Kejati Sulselbar turun tangan dalam penyesesaian kasus yang terjadi di Mamasa. Sebab, besar kemungkinan ada oknum Kejaksaan yang bermain-main dengan kasus tersebut.
Diketahui, kasus yang terjadi di Mamasa, salah satunya Kasus RSU Mamasa, sudah tiga orang telah ditetapkan sebagai tersangka. Namun belum ada yang diproses secara hukum. Bahkan nama tersangka sengaja ditutupi oleh Kejari Mamasa.
Related Posts :
Marah, Wedakarna: Wawasan Kebangsaan Bupati Banyuwangi Sangat Sempit
Senator DPD RI Bali, Dr. Arya Wedakarna
LOKKOLEDO-- Kali ini, Senator DPD RI Bali, Dr. Arya Wedakarna, naik pitam. Hal ini dikarenakan … Read More...
Kronologi Korupsi Pengadaan Alat Fitnes Jakarta
LOKKOLEDO--Penyidik Bareskrim Polri meningkatkan status kasus korupsi pengadaan alat fitness pada Suku Dinas Pendidikan menengah Jakarta… Read More...
Gubernur dan Walikota Banten Akan Hadiri Dharmasanti Banten
Dharmasanti Pura Dalem Purnajati Tanjung Puri, Jakarta Utara, 26 Maret 2016
LOKKOLEDO-- Gubernur Banten H. Rano Karno, S.I.P dan Waliko… Read More...
Mahasiswa STAH DNJ Gelar Lomba Ngelawar
Mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Hindu (STAH) Dharma Nusantara Jakarta, mengadakan acara lomba Ngelawar,
LOKKOLEDO-- Mahasiswa Sekolah Ti… Read More...
Masyarakat Bali Kecam Postingan Provokator Posmetro
Postingan Provokator Posmetro. Info
LOKKOLEDO-- Masyarakat Bali mengencam postingan artikel Posmetro akibat menyebut "Jokowi Telah Disa… Read More...
0 Response to "Akindo Nilai Ada Permainan Dalam Penyelesaian Kasus di Mamasa"
Post a Comment