Beredar Meme Sebut Mudik Para Idiot, Netizen: Perlu Dipertanyakan Kadar Keimanannya

JAWA-- Mudik lebaran menjadi perbincangan panas dalam bebera waktu terakhir ini. Hal ini dikarenakan kemacetan terjadi dimana-mana. Akibat dari hal itu, banyak yang menyalahkan pemerintah.

Mereka menilai pemerintah tidak becus dalam menyelesaikan masalah. Sebab kemacetan tahun ini memang menjadi problema besar sepanjang hari libur Ramadhan. Tak tanggung-tanggung macet bisa mencapai 40 kilometer. Kemacetan ini dinilai paling para sepanjang sejarah Indonesia.

Meme sebut Pemudik Idiot
Akibat hal ini, sejumlah pernyataan dari masyarakat muncul. Seperti misalnya pernyalahan terhadap presiden sebelumnya yang dinilai tidak becus. Selain itu ada juga yang menyebut pemerintah sekarang kurang kerjaan.

Foto Portal puyungan
Tak hanya itu, beberapa gambar yang menyinggu pemerintah ikut bermunculan, seperti misalnya WC darurat sepanjang Tol, Gambar meme ala Jokowi Panco ditengah kemacetan dan juga munculnya meme yang menyebut pengemudi Idiot akibat terlihatnya sampah yang berserahan disepanjang jalan tol.

"Apa susahnya menimpan sampah di dalam mobil, lalu membuangnya di tempat sampah kemudia, Selamat mudik Para IDIOT Jangan balik lagi ya!," kata salah satu meme yang beredar di media sosial yang menuai kontroversi.

Foto Kompas
Meme tersebutpun mendapat ratusan respon dari pengguna media seperti misalnya:

Bayu Ramdhani: "Katanya "KEBERSIHAN SEBAGIAN DARI IMAN" yg bikin sampah ini perlu dipertanyakan kadar keimanannya," tulisnya.

Kemudian: Achmad Raviv Majid: angan langsung menyalahkan pemudik, coba pahami keadaan terlebih dulu dan coba bayangkan kalo anda terjebak macet yg begitu parahnya atau sanak keluarga anda yang kena macet tersebut. Coba pikirkan jauh kebelakang, sebabnya mace itu apa ?? lantas tindakan pemerintah utk mengatasi itu bagaimana ?? Kok malah pemudik yang dikatain idiot, cobalah berpikir sehat, lihat dari sisi-sisi yang lain bukan cuma dari satu sudut panjang saja.

Muhammad Azka Pratama "MALU SEBAGIAN DARI IMAN"

Ni Nyoman Resini "Keren bngt niiihhh. manusia adlh makhluk pengotor bumi. keserakahannx mnyebabkn bumi mnderita"

Resiimam Subekti "Mereka kan sedang memberi contoh kepada kita ! Supaya kita tidak melakukan hal yang sama !"

Gregorius Herdy Kusmawanto "itulah akibat terlalu mengagung agungkan ajaran impor,,, lihatlah budaya nusantara asli yang lahir dari adat setiap suku nyata sx sangat menjaga keseimbangan alam,, bukan merusak alam dengan mengotorinya"

Nah Bagaimana tanggapan anda tentang hal tersebut?



0 Response to "Beredar Meme Sebut Mudik Para Idiot, Netizen: Perlu Dipertanyakan Kadar Keimanannya"

Post a Comment